Chess - Game Strategi Populer Sepanjang Masa | Review
Pada dasarnya setiap orang suka bermain permainan, hal tersebut bertujuan untuk menghibur diri ataupun mengusir kejenuhan disela aktivitas sehari-hari.
Sebelum Era Video Game, kita akan memainkan catur menggunakan papan catur dan buah catur sebagai medianya. Tapi seiring perkembangan jaman, kita bisa bermain catur menggunakan media elektronik seperti : komputer, konsol game hingga telepon pintar.
Game Catur buatan Chess Prince ini adalah game offline, sehingga bisa dimainkan kapan saja dimana saja walaupun tanpa jaringan internet. Dalam game ini kamu bisa melawan ai komputer, ataupun bermain bersama orang lain yang berada di dekat anda. Game ini tergolong ringan, yaitu hanya berukuran 2.7M saja. Game ini telah di-Installs sebanyak 100,000,000+ kali, dan memiliki nilai 4+, sehingga bisa disimpulkan lebih banyak orang yang suka daripada yang tidak suka. Game ini membutuhkan versi Android 4.1 dan di atasnya, juga memiliki Content Rating Rated untuk 3+, yang artinya aman dilihat oleh anak usia 3 tahun ke atas.
unduh aplikasi di Playstore :
https://play.google.com/store/apps/details?id=com.jetstartgames.chess
Chess - Belajar dan Bermain Catur
Permainan catur online dari Chess.com ini adalah permainan catur yang bisa dimainkan secara online serta memiliki banyak fitur, antara lain : Permainan Catur Taktik/puzzle/Teka-teki, mode belajar, permainan onlinme dan chating dengan pencatur lain. Game ini memiliki rating nilai sebesar 4.4 dari 5 yang artinya lebih banyak orang suka daripada yang tidak, ukuran file bervariasi tergantung smartphone yang anda pakai, game ini telah diinstal sebanyak 10.000.000 kali.
Url Playstore - https://play.google.com/store/apps/details?id=com.chess
Lichess - Game Online Catur Gratis
Game catur online yang ditawarkan lichess.org ini berukuran 8.7M, jadi game ini termasuk game online android yang ringan. Game ini diinstal sebanyak 1,000,000+ kali dengan rating nilai 4.5 dari 5, jadi dapat disimpulkan lebih banyak yang suka daripada yang tidak. Game ini membutuhkan minimal Android 5.0. Fitur-fiturnya antara lain : Mencari - follow dan menantang pemain lain, Turnamen, Mode berlatih dengan Taktik/Puzzle/teka-teki, dan banyak lagi.
Playstore url - https://play.google.com/store/apps/details?id=org.lichess.mobileapp
Review Game Terkait :
Auto Chess - Game Catur versi Kekinian
Sebelum Era Video Game, kita akan memainkan catur menggunakan papan catur dan buah catur sebagai medianya. Tapi seiring perkembangan jaman, kita bisa bermain catur menggunakan media elektronik seperti : komputer, konsol game hingga telepon pintar.
Perihal Catur
Catur adalah salah satu permainan strategi populer sepanjang masa, dalam wikipedia (https://id.wikipedia.org/wiki/Catur), Permainan ini dimainkan oleh jutaan orang di seluruh dunia. Catur diyakini berasal dari India, Nama aslinya adalah chaturanga, dan sudah ada sekitar abad ke-7. Catur mencapai Eropa pada abad ke-9, Buah-buah catur diperkirakan berbentuk seperti yang dikenal saat ini pada akhir abad ke-15 di Spanyol, sedangkan aturan catur modern distandardisasi pada abad ke-19.Papan Catur
Catur adalah permainan yang dimainkan oleh dua orang pemain menggunakan papan catur sebagai lapangan permainan, papan catur berbentuk segi empat (sama sisi) dan dibagi menjadi 64 kotak kecil (8x8), kotak-kotak dalam papan catur umumnya berbeda berwarna (biasanya hitam dan putih), 32 kotak putih dan 32 kotak hitam.Buah catur
Bila papan catur dianggap sebagai medan pertempuran, maka buah catur adalah pasukannya. Buah catur yang digunakan untuk bertempur untuk masing-masing pemain adalah 16 Buah Catur, yaitu 1 Raja, 1 Ratu (Perdana Menteri), 2 Peluncur (Gajah), 2 Kuda, 2 Benteng dan 8 Pion. Masing-masing buah catur memiliki arah gerakan sendiri-sendiri. Contoh : Raja bebas bergerak (maupun makan) ke kanan kiri atas bawah dan serong, tapi terbatas hanya 1 langkah saja per kesempatan, ratu bergerak seperti raja tapi lebih leluasa/panjang, benteng bergerak lurus kedepan atau kesamping, kuda bergerak seperti huruf L, peluncur/gajah bergerak serong, pion bergerak ke depan dan untuk makan bergerak menyerong. Langkah serangan/bertahan dalam permainan catur dilakukan secara bergantian (turn base).Dimana Kita bisa Bermain Catur?
dahulu, untuk memainkan catur, kita akan memainkannya bersama keluarga atau teman di rumah, di taman, hingga turnamen catur. Saat ini, selain tempat dan media di atas, kita bisa memainkan catur dimana saja dan kapan saja dengan media ponsel pintar android, baik bermain sendiri melawan ai komputer, maupun secara online melawan pecatur lain dari seluruh penjuru dunia.Game Android
Ada banyak game catur untuk smartphone android, ada lebih dari puluhan hingga ratusan game catur untuk kamu unduh, dan sebagian besar dari mereka gratis. Berikut adalah contoh game catur yang offline (untuk berlatih) maupun yang online (bisa multiplayer)Chess - Catur Offline :
unduh aplikasi di Playstore :
https://play.google.com/store/apps/details?id=com.jetstartgames.chess
Chess - Catur Online :
Saat ini permainan ini mungkin agak jarang kita lihat dimainkan di sekitar lingkungan kita, dan kita bisa jadi akan agak kesulitan menemukan kawan untuk diajak adu strategi catur. tapi dengan adanya smartphone android dan jaringan internet, saat ini kita bisa bermain catur dengan pecatur lain secara online dari seluruh penjuru dunia. Contoh aplikasinya seperti di bawah ini ..Chess - Belajar dan Bermain Catur
Permainan catur online dari Chess.com ini adalah permainan catur yang bisa dimainkan secara online serta memiliki banyak fitur, antara lain : Permainan Catur Taktik/puzzle/Teka-teki, mode belajar, permainan onlinme dan chating dengan pencatur lain. Game ini memiliki rating nilai sebesar 4.4 dari 5 yang artinya lebih banyak orang suka daripada yang tidak, ukuran file bervariasi tergantung smartphone yang anda pakai, game ini telah diinstal sebanyak 10.000.000 kali.
Url Playstore - https://play.google.com/store/apps/details?id=com.chess
Lichess - Game Online Catur Gratis
Playstore url - https://play.google.com/store/apps/details?id=org.lichess.mobileapp
Review Game Terkait :
Auto Chess - Game Catur versi Kekinian